Kampung Budaya Polowijen, Objek yang Sulit Dijangkau
Di Kota Malang, Jawa Timur sedang banyak bermunculan kampung-kampung tematik yang salah satu tujuannya adalah untuk menjadi tujuan atau destinasi pariwisata. Salah satu kampung tematik tersebut adalah Kampung Budaya Polowijen…